1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

GAWAT!!!, Reward Publisher Makin Miris. Adakah peluang baru?

Discussion in 'SEO' started by dadada, Oct 31, 2018.

  1. dadada

    dadada Super Hero

    Joined:
    Dec 10, 2013
    Messages:
    2,514
    Likes Received:
    999
    Ini mungkin merupakan bad news bagi kita yg masih mengandalkan google search.

    Google memperbaiki hasil pencariannya setiap waktu termasuk tampilan di hasil serach resultnya. Tampaknya tampilan 2018 ini berpotensi tinggi menurunkan kunjungan blog yg masih yg mengandalkan organik klik.

    Kita pernah berjaya terakhir mungkin pada tahun 2016 ketika sajian search result masih menguntungkan semua pihak, pembuat blog/konten, para pencari, dan google sendiri. ☟☟☟
    [​IMG]

    Dan sejak tampilan dibawah ini mulai terlihat, hanya google dan para surfer yang mendapat lebih banyak manfaat daripada pembuat konten.
    ☟☟☟

    [​IMG]


    Dengan tampilan search result yg baru seperti diatas, tindakan/respon user terpecah menjadi 3 bagian :

    1. Sebagian user klik iklan pencarian -> visitor hasil klik berbayar
    2. Sebagian user klik link hasil pencarian -> visitor hasil klik organik
    3. Sebagian user tidak klik apa-apa karena merasa sudah cukup mendapat informasi. - > tidak ada visitor baik yg paid ataupun organik/pencarian tanpa klik

    Ini datanya , klik organik vs klik berbayar pencarian dekstop dan mobile

    Untuk setiap 100 pencarian mobile September, 2018, ada:
    • 38,5 hasil klik organik
    • 3.4 hasil klik berbayar
    • 61,5 pencarian tanpa klik
    Untuk setiap 100 desktop bulan September, 2018, ada:

    • 65,6 hasil klik organik
    • 3,7 hasil klik berbayar
    • 34,3 pencarian tanpa klik
    Jumlah Pencarian tanpa klik lebih banyak pada, mobile yaitu 61,5% sedangkan organik cuma 31,5% karena memang tampilan kedua pada gambar diatas dimana yg memungkinkan user tak perlu klik link lebih sering muncul. Mirisnya, pengguna mobile sekitar 80% lebih banyak daripada pengguna dekstop. Meski demikian angka 34,3% tanpa klik dekstop adalah jumlah yang cukup besar untuk mengurangi jumlah visitor organik dekstop.



    [​IMG]

    [​IMG]



    Nah hal itu masih belum ditambah dengan UPDATE Broadcore EAT update/Medic update.


    Kesimpulan yg bisa saya rasakan, makin sedikit reward bagi para pembuat konten / publisher. Yang pojok sana mana suaranya, ...... masih semangat? Lagu berikutnya "KOnco MEsra " :thrasher::thrasher:Apakah kita masih punya hubungan mesra dengan google?, mbok lagu yg lain. :lol: :D :D




    Butuh info lengkap, sila kunjungi sumber : https ://sparktoro,com/blog/google-ctr-in-2018-paid-organic-no-click-searches/

    Wassalam.
     
    Last edited: Oct 31, 2018
  2. Diandra

    Diandra Super Hero

    Joined:
    Apr 8, 2011
    Messages:
    3,330
    Likes Received:
    2,168
    Location:
    Ads.id
    Solusinya, kita harus adaptasi gan. Harus mulai beralih ke apk daripada web.
     
  3. dadada

    dadada Super Hero

    Joined:
    Dec 10, 2013
    Messages:
    2,514
    Likes Received:
    999
    Ya setuju. Itu salah satu solusi terbaik. Kalau dipkir2, kok enak banget ya sekarang gugle, kita yg bikin konten dia yg nikmatin paid klik linknya. Grabbing banget sekarang, padahal dulu mereka menentang.
     
    Diandra likes this.
  4. AndreTron

    AndreTron Ads.id Pro

    Joined:
    Nov 25, 2017
    Messages:
    387
    Likes Received:
    118
    Nice share hu.
    Yg ptg terus semangat lah :D
     
    dadada likes this.
  5. mazrandy

    mazrandy Ads.id Pro

    Joined:
    Nov 19, 2014
    Messages:
    480
    Likes Received:
    79
    Location:
    Palembang
    Google ngerasa ga ada kompetitor jadi dia main sesuka hati mereka.. ga ada yang ga mungkin suatu saat nanti ada rival yang lebih baik..
     
  6. Ahmad Sarnuji

    Ahmad Sarnuji Super Hero

    Joined:
    May 30, 2015
    Messages:
    1,918
    Likes Received:
    201
    Location:
    Kab.Tangerang, Desa Sumur Bandung
    Yah beginilah google , android saja kena Sangsi di EU kan gara2 monopoli dagang dan ini GSE juga mulai tahap kayaknya seolah seperti wataknya MONOPOLI
     
  7. Enjoy2Trip

    Enjoy2Trip Super Hero

    Joined:
    Apr 1, 2015
    Messages:
    869
    Likes Received:
    143
    Kyknya perlu bikin startup aja dh,,

    Sent from my SM-T116NU using Tapatalk
     
  8. lucashill558

    lucashill558 Ads.id Starter

    Joined:
    Jul 15, 2018
    Messages:
    97
    Likes Received:
    25
    Location:
    Jakarta
    Semangat semangat
     
  9. Rootnesia

    Rootnesia Super Hero

    Joined:
    Sep 30, 2016
    Messages:
    3,433
    Likes Received:
    1,117
    Location:
    Wonogiri
    Saya malah udh lama pindah ke apple (iTunes Affiliate)
    AdSense masih masang sih, tp earningsnya ya gitu deh...
    Cuma beberapa blog aja yg earningsnya msh bkn adem hati
    Mending apple pelan tp pasti sales digital music nambah terus
     
  10. darylfarahi

    darylfarahi Hero

    Joined:
    Dec 7, 2015
    Messages:
    566
    Likes Received:
    186
    Location:
    Indonesia
    Pensiun hu
     
  11. dedisuparman

    dedisuparman Super Hero

    Joined:
    Mar 27, 2011
    Messages:
    2,350
    Likes Received:
    280
    Location:
    Indramayu
    yang penting masih bisa menghasilkan engga mikirin itu
     
  12. dadada

    dadada Super Hero

    Joined:
    Dec 10, 2013
    Messages:
    2,514
    Likes Received:
    999
    i dont know :D :entahlah:

    Ya, kabar buruk bagi kita yg masih mengandalkan organik google - mesin pencari yg sepertinya mulai bermetamorfosis menjadi sebuah mesin scraping. Jangan-jangan suatu saat nanti kita akan menjadi naif jika bersaing di mesin pencari google menggunakan cara ORGANIK SEO, karena yang lain sudah mulai bersaing dengan cara PAID SEO(istilah baru :D) :D


    Nggak juga gan, kalau kita main adwords mungkin kita masih bisa dapat banyak visitor. :D

    Yes!!! tapi semangat untuk yg lain, bukan untuk nyari organik trafik google :D

    Mantab gan, lanjutkan. Apakah bisa sharing nih iTunes affiliatenya :D
    Ya mungkin selama trafiknya tidak dari SEO saja mungkin tak terpengaruh dg penghasilan.

    Nggak bisa ngomong lagi kalau adsense, nyawa CPC-nya ada di trafik organik :D

    Pensiun ?:D SEO memang makin berat gan. Tapi rejeki kan tidak hanya dari SEO google, dan kata orang pintar berasal dari 7 penjuru mata angin :lol: . Semangat.

    Mantab
     
  13. AndreTron

    AndreTron Ads.id Pro

    Joined:
    Nov 25, 2017
    Messages:
    387
    Likes Received:
    118
    Bagi ilmunya dong hu
    Share dsini bkin thread :D
     
  14. ANTOXV1

    ANTOXV1 Newbie

    Joined:
    Jun 20, 2016
    Messages:
    10
    Likes Received:
    9
    pantes ae posisi serp gak turun kok visitor ilang semua ngueheheheh
     
  15. Alfiant

    Alfiant Super Hero

    Joined:
    Jul 3, 2014
    Messages:
    1,515
    Likes Received:
    147
    Location:
    Indonesia
    Sayangnya hal ini tidak berlaku utk blog tutorial.

    Logika aja deh, kalo user cuma liat tutorial scr sepintas, maka tdk akan work kan?

    Jadi harus klik jika ingin mencari tau tutorial yg diinginkan.
     
  16. Fitris

    Fitris Super Hero

    Joined:
    May 6, 2015
    Messages:
    903
    Likes Received:
    182
    jangankan hasil pencarian. ini CPC aja pada terjun di akhir tahun. pdhl th2 sbelumnya justru naek
     
  17. go.dre.am

    go.dre.am Ads.id Pro

    Joined:
    Jun 4, 2011
    Messages:
    376
    Likes Received:
    61
    Location:
    www.tetuku.com
    segera beralih jualan produk sendiri saja :hmm2:
     
  18. destin.anggraini

    destin.anggraini Ads.id Pro

    Joined:
    Jul 23, 2016
    Messages:
    437
    Likes Received:
    102
    Location:
    Indonesia
    Rasanya sudah dari dulu saya mengetahui soal ini, dan udah ada yang ngepost disini.. Lupa lupa inget..

    Tapi bener kata agan di atas.. Pinter pinter milih niche dan artikel yang di ulas .

    Kalo cuma pengertian, tokoh tokoh, hal hal umum, rasanya Google yang nguasai.

    Semangat aja.. Nikmati proses nya. Jangan ngeblog cuma bikin artikel dan post aja.. Ada banyak ilmu dari blog. Mungkin utek utek skrip, belajar nganalisa, oprek oprek dB, cpanel, gwt, dll. Akan jadi keindahan sendiri kan di suatu nanti. Asal tekun dan berkembang yaa.. Heee

    CMIIW
     
  19. Indry

    Indry Hero

    Joined:
    Mar 11, 2015
    Messages:
    626
    Likes Received:
    51
    Location:
    Bandung
    Makin miris emang.... Tapi mau gak mau mesti beradaptasi juga.. :(
     
  20. mexRomeo

    mexRomeo Banned

    Joined:
    Mar 24, 2012
    Messages:
    2,175
    Likes Received:
    338
    Location:
    Above The Fold
    bisa pejwan pun kadang konversi nya dikit,
    • ada 4 Slot Iklan, above the folds
    • answer box,
    • featured snippets,
    • youtube, gambar, news dsb
     

Share This Page