1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[ASK] Redirect 301 untuk SEO

Discussion in 'SEO Tips' started by sonygz999, May 16, 2020.

  1. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    Assalamualaikum...

    mau nanya pak, misal saya punya blog domainnya inidomainlama.com dan inidomainbaru.com, yang inidomainlama.com homepagenya sudah ranking 1 page 1 google (ane cuma narget kata kunci untuk homepage) dan setelah itu ingin redirect domain lama ke inidomainbaru.com..

    pertanyaannya, apakah ranking inidomainlama.com tetap page 1 urutan 1 meski sudah di redirect? Atau bakal otomatis turun dan hilang dari SERP? dengan catatan domain dan seluruh konten di domainlama tetap aktif, hanya di redirect bagian homepagenya saja.
     
  2. rmdigital

    rmdigital Ads.id Starter

    Joined:
    May 4, 2020
    Messages:
    56
    Likes Received:
    22
    Waalaikummussalam, saya coba jawab, 301 berati permanent redirect.

    Oke, sepengalaman saya, dalam 1-2 minggu, Google akan mengganti langsung domain yang diredirect dengan domain baru alih alih meranking posisinya (menjadi naik turun) dengan catatan isinya sama (relevan).

    Seperti itu kiranya, mungkin para mastah lainnya bisa memberikan penjelasan yang lebih lengkap sekaligus mengoreksi jika ada kesalahan.

    Sent from my vivo 1806 using Tapatalk
     
  3. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    Berarti ranking domainlama bakal digantikan dg domain baru ya?
     
  4. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    Misal tadinya domain lama page 1 urutan 1, terus pas udh di redirect, nanti yg page 1 urutan 1 jadi domain baru?
     
  5. rmdigital

    rmdigital Ads.id Starter

    Joined:
    May 4, 2020
    Messages:
    56
    Likes Received:
    22
    Betul gan, sama untuk Google Search Console (GSC)nya biarkan saja Google mendeteksi redirectnya secara otomatis yang penting di server-side sudah diganti menjadi 301

    Sent from my vivo 1806 using Tapatalk
     
  6. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    baik gan terima kasih infonya, Btw redirect 301 make plugin "Redirections" aja bisa gan? Gak tahu .htaccess soalnya...ane niatnya cuma mau redirect homepagenya saja, kalau seluruh url artikel di domainlama sih tetep aja, soal yang ane mau alihkan emang ranking homepage domain lama ke homepage domain baru.
     
  7. KPI

    KPI Ads.id Pro

    Joined:
    Jan 10, 2018
    Messages:
    280
    Likes Received:
    92
    Pengalaman pribadi juga ini.
    Redirect 301 membuat domain lama akan diganti dengan yang domain baru. Ranking biasanya gak pengaruh. Cuma proses index transisi dari url lama ke baru jadi agak lambat.
     
  8. rmdigital

    rmdigital Ads.id Starter

    Joined:
    May 4, 2020
    Messages:
    56
    Likes Received:
    22
    Jangan pakai plugin gan, kalau make plugin berarti bukan redirect domain namanya, itu biasanya disebut page redirect gan,

    Sent from my vivo 1806 using Tapatalk
     
  9. rmdigital

    rmdigital Ads.id Starter

    Joined:
    May 4, 2020
    Messages:
    56
    Likes Received:
    22
    Tinggal diset CPanel (kalau makai) aja gan lebih mudah

    Sent from my vivo 1806 using Tapatalk
     
  10. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    Kalo page redirect aja gitu efeknya ke SEO gmana yah gan
     
  11. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    Ane make nginx gan, jadi gak bisa kalo make htaccess, make vps contabo ane
     
  12. KPI

    KPI Ads.id Pro

    Joined:
    Jan 10, 2018
    Messages:
    280
    Likes Received:
    92
    Ya tinggal set di confignya nginx saja.
     
  13. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    ane nggak tahu soal VPS gan, ane make jasa sih seetting vpsnya, dan katanya gak bisa, harus migrasi dulu ke apache kalau mau set htaccess, tapi ada biaya tambahan juga klo migrasi hm,.
     
  14. sonygz999

    sonygz999 Hero

    Joined:
    Jan 6, 2017
    Messages:
    747
    Likes Received:
    63
    gan btw blog ane yang kemarin lagi lagi gak approved gan, udah 11x ditolak nih, gimana yah. Udah perbaiki banyak berubahan masih aja ditolak, apa emang karena lagi covid yah, mayoritas pada ditolak juga sih.
     
  15. karjaw

    karjaw Newbie

    Joined:
    May 10, 2020
    Messages:
    19
    Likes Received:
    1
    redirect kok bisa di tolak om, ditolak bagaimana ya ini kasusnya

    Sent from my Lenovo L78031 using Tapatalk
     
  16. Pebisnisonline

    Pebisnisonline Super Hero

    Joined:
    Jun 15, 2011
    Messages:
    3,709
    Likes Received:
    520
    Location:
    Indonesia
    Kok redirectnya aneh cuma homepagenya aja?

    redirect via htacess aja

    Code:
    https://www.inmotionhosting.com/support/website/setting-up-a-301-permanent-redirect-via-htaccess/
    
     

Share This Page