1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

(AsK) Windows Xp ga bisa buka

Discussion in 'Komputer' started by Betazen, Sep 3, 2013.

  1. Betazen

    Betazen Ads.id Fan

    Joined:
    May 9, 2013
    Messages:
    160
    Likes Received:
    1
    Teman teman saya mau minta tolong donk ..
    Laptop saya ASUS pake windows XP ada masalah windows nya ga bisa buka kejadian yang terjadi setelah booting adalah : tampilan Windows Xp terus tampilan ASUS terus keluar massage pilihan tuk pilih pake Safe mode atau normaly .... lalu kalau saya pilih normaly mode kejadiannnya akan berulang seperti kondisi diatas... akan tetapi kalau saya pilih safe mode Windows nya bisa buka... tetapi jalannnya jadi lama dan putaran Fan pendinginnnya jadi kenceng sekali..
    apa yang saya harus lakukan ya teman teman... minta saran dan solusinya.. terima kasih
     
  2. nasdin

    nasdin Super Hero

    Joined:
    May 28, 2013
    Messages:
    806
    Likes Received:
    182
    banyak sebab, bisa jadi virus/malware, bisa jadi hardware failure

    masuk safe mode

    start --> my computer --> klik kanan --> properties -->advanced --> Startup and Recovery --> settings --> uncheck Automatically restart --> OK

    [​IMG]
    [​IMG]
    [​IMG]

    restart

    kalo masih ga mau,

    start --> all programs --> accessories --> system tools --> system restore

    [​IMG]

    kalo ga mau juga, install Blue Screen view http://www.nirsoft.net/utils/blue_screen_view.html buat analisa atau sekalian install ulang
     
    Betazen likes this.
  3. alhijr

    alhijr Super Hero

    Joined:
    Feb 27, 2010
    Messages:
    4,392
    Likes Received:
    862
    Location:
    PIN : 7568977
    bisa jadi juga di bios, non aktifin ahcpi yang buat windows 7.
     
  4. Betazen

    Betazen Ads.id Fan

    Joined:
    May 9, 2013
    Messages:
    160
    Likes Received:
    1
    Terima Kasih Teman.... permaslahan sudah teratasi ... saya pakai cara system restore.. sekali lagi Terima kasih..
     
  5. mbah owl

    mbah owl Ads.id Pro

    Joined:
    Nov 12, 2013
    Messages:
    343
    Likes Received:
    9
    Location:
    Yogyakarta
    Coba pastikan apakah laptopnya cocok kalo diinstal windows xp, bisa jadi gak cocok (mungkin mintanya diinstal windows 7, misalnya). Ketidakcocokan sistem operasi yang diinstal, bisa jadi itu penyebabnya.
     
  6. satriyoiii

    satriyoiii Hero

    Joined:
    Jun 28, 2012
    Messages:
    537
    Likes Received:
    29
    system restore, abis itu di bersihin pake antivirus, sering2 update windowsnya gan :) biar bug2 nya teratasi
     
  7. andyfri

    andyfri Newbie

    Joined:
    Jun 5, 2012
    Messages:
    24
    Likes Received:
    0
    Location:
    indonesia
    coba jalanin pake windows live cd....klo bisa berarti dari SO xpnya bermasalah ga...
     
  8. Logic

    Logic Newbie

    Joined:
    Nov 16, 2013
    Messages:
    20
    Likes Received:
    0
    pakai EasyBCD 2.2 untuk fix booting windows yg error
     

Share This Page