1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Update ! Google Adsense Untuk Blog Wallpaper

Discussion in 'Bengkel AdSense' started by infodeddy, Jun 15, 2013.

  1. infodeddy

    infodeddy Super Hero

    Joined:
    Nov 29, 2010
    Messages:
    1,639
    Likes Received:
    381
    Location:
    kalimantan selatan
    Google adsense bagi saya masih prioritas dalam bisnis online, banyak pahit manis disini. Thread ini saya buat karena merasa perlu memberikan tambahan di thread saya terdahulu minimalisir banned (walaupun takdir tetap ada pada Allah SWT) paling engga kita sudah berusaha.

    Ketika google melakukan banyak sekali update dan google adsense semakin ketat, sebagian blog wallpaper saya rombak menyesuaikan dengan GA yaitu ada Artikel di post, dan usahakan lebih dari 100 kata, bagusnya adalah seperti post normal 400 kata. Untunglah selama ini manual post juga blog wallpapernya.

    Mungkin ada yang bertanya :

    - Jadinya bukan blog wallpaper Gan? kalau ada artikelnya

    Ya terserah agan menilainya apa :D, bagi saya tetap blog wallpaper, karena biasanya 1 post berisi 5-10 gambar/wallpaper.

    - Untuk apa Wallpaper disini ?

    Fungsi dari wallpaper adalah mendatangkan traffik, bahkan blog saya kebanyakan traffik dari wallpaper, SERIUS lebih gampang cari traffiknya.
    karena itu saya suka bikin blog dengan double traffik dari post artikel dan gambarnya, contoh niche: flowers, cars, wedding, animal.

    - Blog wallpaper saya murni, ga pake teks, fine fine aja adsensenya

    Kadang memang ada akun yang tahan banting, namun lebih banyak yang rapuh, asal tahu saja saya bolak balik di banned adsense dengan alasan konten minim, kontent tidak memadai.

    Hanya rasa tanggung jawab saya menyampaikan ini, biar share ga setengah-tengah (baca juga ya post terdahulu minimalisir banned)
     
    ofiks and Rizha like this.
  2. camie_ayapoe

    camie_ayapoe Traveller Blogger

    Joined:
    Jul 17, 2011
    Messages:
    904
    Likes Received:
    40
    Location:
    Behind Enemy Lines
    Saya salah satu pemain adsense di blog wallpaper, saya mau tanya seputar masalah yang saya quote di atas. Yang dibanned disini maksudnya akunnya atau blognya bro? Kalau misalkan blognya apakah akunnya masih bertahan lama alias banned domain tidak berimbas pada akun GA?

    Seperti biasa, bagaimana dengan hal DMCA? Sekalian mau tanya bagaimana cara mensiasatinya?

    Thanks yah Bro. :)
     
  3. maklar

    maklar Ads.id Pro

    Joined:
    Oct 13, 2012
    Messages:
    437
    Likes Received:
    23
    Location:
    Yogyakarta
    makasih sharenya mas deddy.,
    sekedar pengalaman saya juga udah berkali2 banned yang membuat saya tetap main adsense karena kemudahan Ponya., andai saja ada yang mudah POnya selain adsense pasti saya pindah kesitu :nangis:.,:nangis:

    Syukuri aja dengan apa yang di dapat O:-)

    :Semangat
     
  4. infodeddy

    infodeddy Super Hero

    Joined:
    Nov 29, 2010
    Messages:
    1,639
    Likes Received:
    381
    Location:
    kalimantan selatan
    Akunnya mas, sangar banget adsense
    untuk DMCA selalu saya pasang dislaimer dan juga cari gambar jangan yang ada watermarknya.
     
  5. camie_ayapoe

    camie_ayapoe Traveller Blogger

    Joined:
    Jul 17, 2011
    Messages:
    904
    Likes Received:
    40
    Location:
    Behind Enemy Lines
    Ok makasih buat pencerahannya..
    Ngeri juga. Dulu aku juga pernah kebanned, banned domain. Alhamdulillah akun masih aman sentosa sampai saat ini (semoga selamanya). Sekarang mau mengawali lagi, soalnya bener seperti yang Agan bilang, blog wallpaper tu lebih mudah nyari visitornya daripada blog-blog biasa. . :)
     
    infodeddy likes this.
  6. nashlive

    nashlive Ads.id Pro

    Joined:
    Sep 13, 2009
    Messages:
    472
    Likes Received:
    12
    Location:
    Wonosobo
    Cara posting wallpaper biar nggak nglanggar tos adsense n dmca gimana sih gan? Apa nyari gambar yang free hak cipta atau disisipin link sumber gambar di artikelnya?
    Thanks.
     
  7. aderoni

    aderoni Hero

    Joined:
    May 8, 2012
    Messages:
    602
    Likes Received:
    6
    Location:
    Tasikmalaya
    Stuju pertanyaannya sama masgan ini... Ikut nyimak mastah... :ting:
     
  8. hariri

    hariri Super Hero

    Joined:
    Aug 30, 2010
    Messages:
    1,764
    Likes Received:
    26
    Location:
    /wp-admin/your-heart
    ane masih mau nyobain nih blog wallpaper, thanks ya om
     
    infodeddy likes this.
  9. makelarberita

    makelarberita Banned

    Joined:
    Mar 27, 2013
    Messages:
    896
    Likes Received:
    27
    Location:
    Porong, Sidoarjo. Jawa Timur. Indonesia, Asia Teng
    kok ada yg ganjal sih gan:

    "karena itu saya suka bikin blog dengan double traffik dari post artikel dan gambarnya, contoh niche: flowers, cars, wedding, animal"

    ama

    "Blog wallpaper saya murni, ga pake teks, fine fine aja adsensenya"

    :hmm:
     
  10. rawapesona

    rawapesona 10000USD/Month

    Joined:
    Jan 26, 2011
    Messages:
    4,865
    Likes Received:
    375
    Location:
    https://proreview.host
    Mungkin kalau dulu murni gambar aja mas, sekarang-sekarang ini baru pake text......
     
  11. infodeddy

    infodeddy Super Hero

    Joined:
    Nov 29, 2010
    Messages:
    1,639
    Likes Received:
    381
    Location:
    kalimantan selatan
    Saya biasanya mencari di BING, tapi kalau mau cari bebas copyright coba ke pixabay dot com, saya biasanya tanpa link ke gambar sumber.

    Untuk yang pertama traffik dari web search dan image search
    pertanyaan kedua: itu maksudnya bila ada yang menyanggah tips saya, coba baca " Mungkin ada yang bertanya :"
    kadang memang ada akun yang tahan banting
     
  12. sumerta

    sumerta Ads.id Pro

    Joined:
    Sep 28, 2012
    Messages:
    362
    Likes Received:
    7
    Location:
    Nusa Dua
    ijin nyimak dulu gan...
     
  13. Djavahouse

    Djavahouse Ads.id Pro

    Joined:
    May 16, 2012
    Messages:
    458
    Likes Received:
    11
    Location:
    ezinearticles.com/?expert=Erik_Wibowo
    wis bookmark dulu ...
     
  14. hereya

    hereya Ads.id Pro

    Joined:
    Feb 8, 2010
    Messages:
    497
    Likes Received:
    27
    Location:
    in my boring city
    ane baru mulai main adsense wallpaper nih, br build hari ini.

    utk saat ini keknya bakal pakai akun cadangan dulu. deg2an juga sptnya :D

    btw, bisa bisikin gan, theme utk blog wallpaper yang bagus pakainya apa?

    trims ^^
     
  15. selint

    selint Newbie

    Joined:
    Jan 13, 2015
    Messages:
    48
    Likes Received:
    0
    nyimak .. pengen wallpaper ane awet juga
     
  16. gondrong85

    gondrong85 Newbie

    Joined:
    Dec 31, 2014
    Messages:
    39
    Likes Received:
    1
    Location:
    JKT
    kalo ane pribadi kurang seneng sama blog walpaper
     
  17. obitobat

    obitobat Ads.id Pro

    Joined:
    Mar 12, 2015
    Messages:
    397
    Likes Received:
    25
    Location:
    Jakarta Timur
    Bisa dijadikan masukan dan dikerjakan bagi yg suka cara ini. Terima kasih shareny gan
     

Share This Page