1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[ASK] Mengapa peringkat blog/website bisa berbeda di smartphone dan PC?

Discussion in 'SEO' started by echofrommadiun, Jul 13, 2017.

  1. echofrommadiun

    echofrommadiun Newbie

    Joined:
    Jul 1, 2011
    Messages:
    42
    Likes Received:
    1
    Selamat pagi, bro dan sis...

    Perkenalkan saya newbie dalam hal SEO. Kebetulan, saya punya blog yang saya gunakan untuk promosi usaha kursus privat.

    Yang mau saya tanyakan mengapa peringkat blog saya di google bisa berbeda di smartphone dan PC? Soalnya kalo saya ketik "les privat IELTS Jakarta" di smartphone, blog saya ada di halaman 1 tapi di PC, blog saya ada di halaman 2.

    Dan apa yang harus dilakukan supaya blog saya bisa di halaman 1 baik di smartphone atau PC?

    Mohon pencerahan dari para member dan mastah di forum ini...

    Terima kasih sebelumnya
     
  2. indri4

    indri4 Ads.id Starter

    Joined:
    Oct 25, 2015
    Messages:
    53
    Likes Received:
    8
    Location:
    Kebumen
    terlalu banyak faktor kenapa hasil pencarian bisa berbeda, terkait juga sama geolocation, misal co.id hasil bisa beda dengan .com
    apalgi mobile vs PC. untuk mengecek yang lebih 'clear' bisa make mode private browsing, sehingga terhindar dari cookies
     
    echofrommadiun likes this.
  3. martinkyde

    martinkyde Ads.id Starter

    Joined:
    Nov 10, 2016
    Messages:
    76
    Likes Received:
    20
    Karena behavior pengguna mobile dan dekstop berbeda gan. Setau saya untuk menentukan peringkat website dalam pencarian itu ada beberapa indikator yang dipakai, nah indikatornya apa saja? Tidak ada yang tau pasti.

    Saran saya sih begini, liat analytics terus liat pengunjung terbanyak datang dari mobile atau PC. Kalau pasang tracking conversion, bisa diliat juga yang lebih banyak terjadi konversi yang mana. Fokus di situ dulu.

    Correct me if I'm wrong.

    Sent from my ASUS_T00F using Tapatalk
     
    echofrommadiun likes this.
  4. slametpurwanto

    slametpurwanto Ads.id Pro

    Joined:
    Jul 5, 2011
    Messages:
    468
    Likes Received:
    72
    Location:
    www.slametpurwanto.com
    Setuju dg agan di atas. Performa tampilan web berbeda saat diload via pc dan mobile. Misalnya saja beda ukuran pixel layarnya. Mgkn web TS bagus saat diload via PC tapi kurang friendly saat diload via mobile. Salah satunya dipengaruhi theme yg digunakan. Saran saya:
    1. Gunakan theme responsive dan mobile friendly
    2. Percepat loading website, bisa googling. Misal caching dan cdn
    3. Saat ini google update ke amp. Googling aja.

    Maaf, ane jg nubie. Silakan ditambahkan dikoreksi

    Sent from my Infinix X510 using Tapatalk
     
    martinkyde and echofrommadiun like this.
  5. echofrommadiun

    echofrommadiun Newbie

    Joined:
    Jul 1, 2011
    Messages:
    42
    Likes Received:
    1
    Makasih banyak bro untuk pencerahannya... :)
     

Share This Page