1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[ASK] Tentang blog dummy mohon pencerahannya mastah

Discussion in 'SEO' started by premiumlife, Feb 3, 2015.

  1. premiumlife

    premiumlife Ads.id Starter

    Joined:
    Sep 10, 2014
    Messages:
    91
    Likes Received:
    2
    Permisi mastah dan masgan, saya mau tanya tentang blog dummy ya itu mengenai isi dan bagian blog dummy tersebut, karena ada beberapa pertanyaan dibenak saya yaitu :
    1. Biasanya ane sering baca di blog blog yg dijual ada ditulis "artikel sudah didummy" itu maksudnya apa ya?
    2. Misalnya dalam blog dummy kita buat artikel yg sama persis judul dan isinya dengan blog utama kita apakah boleh? Contoh : "cara membuat artikel SEO" di blog utama dan di blog dummy juga "cara membuat artikel SEO" dengan isi yg sama persis
    3. Apakah blog dummy harus ada TOS, privacy policy, disclaimer dll?
    4. Apakah theme nya juga harus bervariasi dan premium misalnya ada 10 dummy blog?
    5. Apakah struktur artikel di blog dummy juga harus memperhatikan sprti, link ke artikel lainnya, link ke homepage dll?
    6. Dalam memberikan link ke blog utama atau ke blog dummy lainnya(link whel) apakah gunakan anchor text keyword atau url blog atau judul artikel? Dan dimana posisinya ditengah didalam atau diakhir artikel?
    Mohon maaf jika sudah pernah dijawab mastah tapi saya sudah mencari tidak dijelaskan secara detail, dan jika ada mastah yg berkenan dapat memberikan contoh dummy blog nya trimakasih :)
     
  2. cimong

    cimong Ads.id Fan

    Joined:
    Sep 6, 2014
    Messages:
    136
    Likes Received:
    6
    Location:
    Karawang
    Up..mohon tanggapannya para mastah
     
  3. ryadhiprasetya

    ryadhiprasetya Ads.id Pro

    Joined:
    Jun 20, 2014
    Messages:
    285
    Likes Received:
    11
    Location:
    Namex
    backlink blog dummy yg berkualitas adalah dari blog dummy yg berkualitas
    blog dummy yang berkualitas adalah blog yg perawatannya sama dengan blog utama atau bahkan harusnya lebih baik. karena air mengalir ke bawah, bukan ke atas
     
  4. premiumlife

    premiumlife Ads.id Starter

    Joined:
    Sep 10, 2014
    Messages:
    91
    Likes Received:
    2
    Trimakasih banyak mastah jawabannya, jadi kualitas blog dummy jg jangan smpai dibawah blog utama ya
     
  5. kanza

    kanza Hero

    Joined:
    Nov 17, 2014
    Messages:
    577
    Likes Received:
    40
    Up lagi.. Mohon jawabannya mastah.. Pengen tau juga hehe
     
  6. muhira007

    muhira007 >>Good Seller<<

    Joined:
    Sep 23, 2013
    Messages:
    1,600
    Likes Received:
    95
    Location:
    Sukabumi, Jawa Barat
    Ikutan gelar tiker, mudah-mudahan mastah nya pada keluar, ini juga soalnya yang mau ane tanyain.
     
  7. daffyshaci

    daffyshaci S.E.O Freak

    Joined:
    Aug 26, 2011
    Messages:
    905
    Likes Received:
    1,433
    ane bantu jawab gan... :)

    - Content Blog dummy tidak boleh sama persis dengan blog utama,, itu namanya duplicate content... walaupun bisa menggunakan content curation.. namun untuk menggunakan content curation biasanya source nya dari Authority Relevant Site.

    - Pembuatan TOS, PP, dll pada blog dummy pada dasarnya hanya untuk menyamarkan blog dummy agar terlihat seperti real website. pakai privacy policy saja sudah cukup..

    - gunakan themes berbeda2 gan,, ga mesti premium... edit lagi themes pada blog dummy agar themes tidak mem-bleeding authority/PR dari blog dummy tersebut.

    - Struktur link wajib di buat didalam blog dummy.. saya tidak pernah meletakan link di halaman homepage yg menuju kw blog utama. karena ini akan menjadi footprint dimasa yg akan datang.. (silakan cek 70% web/blog yg agan temui di internet tidak ada yg meletakan eksternal link dihalaman homepage kecuali didalam code <iframe> yg notaban nya tidak memiliki efek apapun). untuk itu internal link wajib dibuat untuk mengalirkan ke landing page yg terdapat link ke halaman blog utama.

    - Link wheel tidak diperbolehkan gan.. footprint

    - Anchor text bisa gunakan variasi. kalau memang content dan blog dummy relevan bisa menggunakan exact anchor text atau pakai teknik Co-Occurrance.


    semoga bisa membantu gan... :D
     
    rezadirgantara likes this.
  8. rezadirgantara

    rezadirgantara Ads.id Fan

    Joined:
    Feb 4, 2015
    Messages:
    124
    Likes Received:
    0
    thanks infonya mastah
     
  9. Agus Pian

    Agus Pian Blogger Super Ngeraos

    Joined:
    Apr 19, 2013
    Messages:
    3,355
    Likes Received:
    130
    Location:
    NTB
    udah di jawab ya
     

Share This Page