1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Cara Cek Apakah Pemasangan Kode Adsense Sudah Benar

Discussion in 'Adsense Basics' started by vica, May 29, 2017.

  1. vica

    vica Newbie

    Joined:
    May 29, 2017
    Messages:
    6
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta
    Hai,
    Salam kenal semuanya
    Sebelum nya minta maaf kalau pertanyaan saya udah ada di suatu thread, mohon arahkan saya ke thread tersebut.

    Jadi ceritanya gini, gw kan bikin adsense. Setelah beberapa kali disapproved, akhirnya approved! Dan ga lama kemudian..disapproved lagi.. (mungkin gara2 blm pasang ad unit).

    Nah kali ini, saya pasang ad unit..
    Pertanyaannya,
    1) Apakah saya memasang kode dengan benar? saya install tools gitu di WP.. trus copy kode2annya disitu.
    2) Katanya ada syarat jumlah ads yg diperbolehkan ya? kalo ga, bisa kena disapproved lagi?
    3) Boleh sekalian cek in ngga.. kok di web saya ini tempat ads nya jadi kuning-kuning... ini url nya http://belitiketnonton.com/


    Makasih bangetttt :)

    Selamat berbuka puasa!
     
  2. vica

    vica Newbie

    Joined:
    May 29, 2017
    Messages:
    6
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta
    Halo2...
     
  3. gobloger

    gobloger Ads.id Pro

    Joined:
    Oct 12, 2015
    Messages:
    318
    Likes Received:
    27
    Location:
    Surabaya
    cek email, ada gak pesan dari adsense yang bunyinya "Your site is now connected to AdSense"

    kalau ga ada, besar kemungkinan akun adsense kamu masih tahap review 2, iklan memang muncul tapi hanya sesaat dan hilang lagi

    jadi, tinggal tunggu sampai review 2 selesai, sekitar 1 - 4 minggu
     
  4. vica

    vica Newbie

    Joined:
    May 29, 2017
    Messages:
    6
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta
    Hai gobloger,
    Makasih buat responsnya..
    iya belum ada pesan tsb..
    untuk review tahap 2 ini, apa yang harus saya siapin?
    dan boleh bantuannya ga untuk ngecek apakah ad unit yg saya pasang sudah memenuhi ketentuan? soalnya jadinya kotak kuning gitu...
    selama review tahap 2 ini ngga bakalan ada adsnya ya?
     
  5. gobloger

    gobloger Ads.id Pro

    Joined:
    Oct 12, 2015
    Messages:
    318
    Likes Received:
    27
    Location:
    Surabaya
    keep posting seperti biasa, karena review 2 ini beneran di review manual oleh tim gugel, jadi pastikan blog terlihat update selama masa review 2, berlangsung

    --

    iya, iklan tidak akan tampil

    --

    sudah benar, gak perlu khawatir, kotak kuning itu karena css dari template yang kamu pakai, karena secara default, warna backgroud dari script adsense adalah putih

    kalau paham css dan mau rubah warna kuning jadi putih, coba kamu cari selector dengan name "mark, ins"

    lalu hapus bagian > background: #fff9c0; < property ini yang bikin warna ads kamu jadi kuning

    tapi kalau belum paham, biarin aja, itu tidak masalah, karena hanya masalah warna background saja, tidak ada yang error dengan script adsense kamu

    --

    saya akan dengan senang hati menjawab pertanyaanmu, sejauh yang saya tau
     
    Last edited: May 30, 2017
  6. vica

    vica Newbie

    Joined:
    May 29, 2017
    Messages:
    6
    Likes Received:
    1
    Location:
    jakarta
    such a detail!!! thanks banget. maaf aku baru liat lagi postingannya :)

     

Share This Page