1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Alat pengintai SEO apa ya?

Discussion in 'SEO' started by rattanatgb, Sep 19, 2011.

  1. rattanatgb

    rattanatgb Ads.id Starter

    Joined:
    Jul 22, 2011
    Messages:
    83
    Likes Received:
    72
    Location:
    Cirebon
    Permisi om momod..., mimin..., dan semua rekan satu forum tercinta ini...
    Ada yang ingin saya tanyakan..., dan mungkin juga nubie-nubie lain seperti saya... Dan mohon maaf kalo salah tempat ya... Tolong saya jangan digalakin..., ntar saya nangis....
    Pertanyaannya simple saja..., ada tidak software untuk mengintai sumber traffic utama sebuah website?
    Contoh kasusnya.., ada sebuah website hxxp://www.contoh.com
    Website itu nangkring di serp 1 google.com untuk 10 kiword sekaligus..., dari kiword contoh 1 sampe kiword contoh 10. Sebagai pesaing..., tentunya kita ingin merebut sumber traffic organic website itu..., tentunya dengan cara yang benar..., yaitu SEO... Namun..., karena ada 10 kiword sekaligus..., tentulah sangat melelahkan jika langsung menSEO kan 10 kiword tersebut..
    Namun di sisi lain..., kita juga mempunyai keterbatasan dana dan tenaga sehingga kita sangat ingin tahu kiword mana dari 10 kiword tersebut yang paling banyak mendatangkan traffic..., untuk kemudian kita SEO kan sehingga pengunjung datang..., uang masuk..., dan kita bisa mengejar sisa kiword yang lain... Hal ini penting karena kalo salah kiword walaupun urutan 1 google.com..., ya gak target dan gak ada uang masuk... Contohnya adalah kiword "click here"..., yang pertama pasti adobe..., tapi kiword itu kan gak target buat adobe. Bagi adobe it is fine... Tapi bagi kita yang punya dana dan tenaga terbatas..., salah kiword yang di-SEO-kan..., berarti bangkrut.... Hal ini pernah terjadi kepada saya ketika men SEO kan satu kiword karena melihat website saingan SERP 1 dengan kiword tersebut di google.com dengan saingan yang lumayan banyak..., namun setelah masuk 5 besar google.com untuk waktu yang lumayan lama..., gak ada calon pembeli satu pun... Capek.., uang hilang..., dan alhamdulillah masih bisa mengambil pelajaran untuk dituangkan ke thread pertanyaan ini... Dan..., ternyata persaingan yang besar untuk sebuah kiword..., tidak menjamin bahwa kiword itu adalah kiword yang tepat untuk di SEO kan...
    Dan..., jika ada yang merasa thread ini bermanfaat..., mohon pencet jempolnya ya...
    Terima kasih banyak...
     
    Sicabayans and mandela83 like this.
  2. purwantoaries

    purwantoaries Ads.id Fan

    Joined:
    Mar 5, 2011
    Messages:
    133
    Likes Received:
    1
    Location:
    Jawa Timur
    sama bos, ane juga kesulitan mengetahui sumber trafik kompetitor. kl backlink mungkin bisa lah pake backlinkwatch. Tp kl traffik tools apa ya yang bisa dipake. O:-)
     
  3. azurevon

    azurevon Newbie

    Joined:
    May 18, 2012
    Messages:
    2
    Likes Received:
    0
    Kalo mau tau secara spesifik keyword search traffic sih ga mungkin, karena kan itu biasa pake google analytics ketauan, meskipun begitu, kan cuma webmasternya sendiri yang tau

    Keyword yang agan SEO-kan dan masuk 5 besar itu coba dicek pake google keyword tool, monthly searchnya berapa ( jgn lupa broad diganti exact )
     
  4. akangakang

    akangakang Newbie

    Joined:
    May 17, 2012
    Messages:
    24
    Likes Received:
    0
    mantep juga ya ada alat pengintai
    berasa dimata2i gitu
    hehe
     
  5. clow86

    clow86 Super Hero

    Joined:
    Feb 9, 2010
    Messages:
    902
    Likes Received:
    156
    SEM Rush
    ahrefs
    majesctic seo
     
    Holmes likes this.
  6. dodolatoz

    dodolatoz Newbie

    Joined:
    Apr 5, 2012
    Messages:
    33
    Likes Received:
    0
    emang bisa ya gan? kaga tau dah klo ane.
    ane sih setuju sm agan azurevon. kita analisa aja keyword mana yang lebih sering muncul atau di pake mke google keyword tool, jgn lupa broad di ganti exact
     
  7. phoenix99

    phoenix99 Ads.id Starter

    Joined:
    Jan 18, 2011
    Messages:
    52
    Likes Received:
    1
    setau ane jg nggak ada tool kayak gitu...
     
  8. isnuN3

    isnuN3 Super Hero

    Joined:
    Mar 2, 2012
    Messages:
    1,012
    Likes Received:
    13
    wah baru tau numpang nyimak :D
     
  9. bestantin

    bestantin Banned

    Joined:
    May 5, 2012
    Messages:
    44
    Likes Received:
    3
    maksudnya kayak SEMrush kali.

    sebenernya di alexa bisa dilihat keywords apa aja yg jadi andalan sebuah web
     
  10. killzone3

    killzone3 Hero

    Joined:
    Nov 11, 2011
    Messages:
    666
    Likes Received:
    11
    kayanya ada kk, ane lupa namanya
    ane pernah nyoba soalnya
     

Share This Page