1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

Mengapa sombong jadi entrepreneur dan merendahkan pekerja?

Discussion in 'Chit Chat' started by geraeldo, May 27, 2012.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. geraeldo

    geraeldo Super Hero

    Joined:
    Apr 3, 2009
    Messages:
    2,279
    Likes Received:
    127
    Location:
    Sumatera Utara
    Sering banget ngelihat pengusaha (termasuk pengusaha online) merendahkan orang gajian macam karyawan.
    Apa sih yang dibanggakan? Bangun siang saat orang bangun pagi?

    Apakah kita sudah lebih bagus kehidupannya dari mereka, dari segala segi bukan hanya dari sisi penghasilan?
    Dari penghasilan pun, banyak kok yg gajian tiap bulan ratusan juta.

    Apakah impact dari kita pengusaha sudah lebih besar daripada mereka? Dari segi sosial dan lainnya?

    Orang gajian juga banyak yang sudah bebas finansial. Kehidupan sosial orang kantoran juga overall lebih bagus.

    Apakah kita lebih terpelajar dari mereka?

    Jadi mengapa terus merendahkan orang gajian? Apakah derajatnya lebih rendah, atau itu cuma delusi kita?
    Kalau kata Adi W Gunawan kita semua adalah pekerja, hanya beda tipe aja. Bukan kayak si sok kaya Robert Kiyosaki yg ngerendahin karyawan terus :lol:

    Cheers.
     
  2. andritea

    andritea Super Hero

    Joined:
    Jul 15, 2009
    Messages:
    2,428
    Likes Received:
    347
    Location:
    Cirebon-Depok-Takengon
    back to personality aja kalo ane mah... beda orang beda pendapat om.. wkwkkwkw
    ada yang bilang karyawan ok, sebaliknya ada yang bilang IM ok..
    ya ujung2nya kita sendiri memposisikan dimana dan ujung2 nya mah point utama mensyukuri nikmat yang dikasi TUHAN YME :d
     
    febrilatif, dedisyd and im-januardi like this.
  3. geraeldo

    geraeldo Super Hero

    Joined:
    Apr 3, 2009
    Messages:
    2,279
    Likes Received:
    127
    Location:
    Sumatera Utara
    Mensyukuri tanpa merendahkan yang lain lebih nikmat ya bro :D
     
  4. Schwarzkophf

    Schwarzkophf Super Hero

    Joined:
    Nov 13, 2008
    Messages:
    2,318
    Likes Received:
    71
    Location:
    Depok
    yg penting mah ga ngehina orang ...
    ane pendidikan ane kejar juga, bisnis juga, spiritual juga ..
    biar semuanya seimbang ...
     
    chaayy, bernandin, dedisyd and 5 others like this.
  5. ooND

    ooND Super Hero

    Joined:
    Jul 24, 2010
    Messages:
    5,707
    Likes Received:
    1,118
    Location:
    Wonosobo, Jawa Tengah, Indonesia, Indonesia
    kadang bangga bisa jadi takabur/sombong/pamer :entahlah:
     
    broyan, dedisyd, helda and 6 others like this.
  6. aidlover

    aidlover Ads.id Pro

    Joined:
    Dec 13, 2009
    Messages:
    479
    Likes Received:
    29
    karyawan ratusan juta perbulan ada banyak?? kerja di mana gan? info dong please
     
    broyan, febrilatif and wanz1111 like this.
  7. andritea

    andritea Super Hero

    Joined:
    Jul 15, 2009
    Messages:
    2,428
    Likes Received:
    347
    Location:
    Cirebon-Depok-Takengon
    betul banget itu... semua juga rendah di mata TUHAN YME... tinggi di dunia belum tentu di hari kemudian.. rendah di dunia belum tentu rendah di hari kemudian
    saling berdampingan satu sama lain lebih indah.. baik yang karyawan tidak merendahkan pengangguran ( pekerja online) dan begitu juga sebaliknya..

    kalo semua di dunia ini tinggi semua.. siapa yang mau jadi rendah ? jadi Tuhan menciptakan semua nya sudah ADIL SEADIL2nya dan Balance..

    wkwkkwkw pissss... #sambil NYUSU
     
    wind_rider likes this.
  8. superijo

    superijo Super Hero

    Joined:
    Apr 11, 2011
    Messages:
    1,749
    Likes Received:
    57
    Location:
    Kasih Tau Gak yah??
    Intinya Gak Boleh SOMBONG :komunis:
     
    littlethinker and tukangpeuyeum like this.
  9. camie_ayapoe

    camie_ayapoe Traveller Blogger

    Joined:
    Jul 17, 2011
    Messages:
    904
    Likes Received:
    40
    Location:
    Behind Enemy Lines
    Semuanya kembali ke pribadi masing-masing... Kita mau jadi karyawan yang seperti apa dan kita mau jadi pengusaha yang seperti apa. Bukan masalah karyawan atau pengusahanya, namun bagaimana kita bisa memberi arti terhadap "status/pekerjaan" kita. Kalau kita jadi tukang sapu ya jadilah tukang sapu yang baik, kalau kita seorang anggota DPR ya jadilah anggota DPR yang baik.... Kalau saya pribadi berprinsip Hidup hanya sekali, Tak ada yang lebih indah selain melakukan dengan rasa cinta yang tulus. Termasuk Bekerja dalam dunia yang kita cintai.

    :) (*Sekedar berpendapat
     
    bimaap likes this.
  10. geraeldo

    geraeldo Super Hero

    Joined:
    Apr 3, 2009
    Messages:
    2,279
    Likes Received:
    127
    Location:
    Sumatera Utara
    Lu kate CEO itu gak pekerja?
    Pekerja2 di fortune 1000 bejibun tuh yg ratusan jeti per bulan.

    Setuju om :D

    Yang jelas merendahkan orang bukan bangga gan, tp sombong :D

    This.

    :jempol:

    Mantap gan..
     
    broyan likes this.
  11. autocrack

    autocrack Banned

    Joined:
    Aug 24, 2011
    Messages:
    1,188
    Likes Received:
    37
    Location:
    Tangerang
    AIR LAUT ASIN SENDIRI , MANUSIA BANGGA PADA DIRI SENDIRI :entahlah:
     
  12. attametro

    attametro Super Hero

    Joined:
    Feb 18, 2010
    Messages:
    1,753
    Likes Received:
    50
    Location:
    Metro, Di Kamar Kos
    mungkin kalo di lingkungan ane, orang kerja kantoran lebih dianggap wah ketimbang cuma jadi blogger atau IM, bahkan ortu ane juga nyaranin ane kerja kantoran,,

    walau gaji dari kantor mungkin gak seberapa jika dibanding yang kita dapet tiap bulan adsense or infolink, tapi pandangan masyarakat khususnya tempat ane sangat membanggakan orang yang kerja kantoran dengan pakaian rapi abis...

    itu cuma menurut ane berdasarkan kondisi tempat tinggal ane di Metro, Lampung...
     
    bimaap and febrilatif like this.
  13. Purwanto

    Purwanto Super Hero

    Joined:
    Dec 26, 2009
    Messages:
    5,578
    Likes Received:
    532
    Location:
    Cirebon
    Dunia itu hina kawan. :D
     
  14. superijo

    superijo Super Hero

    Joined:
    Apr 11, 2011
    Messages:
    1,749
    Likes Received:
    57
    Location:
    Kasih Tau Gak yah??
    wah orang yg di dalamnya berrti hina jg pak ustad? :D
     
  15. rheeantz

    rheeantz Ads.id Pro

    Joined:
    Mar 16, 2010
    Messages:
    459
    Likes Received:
    12
    Location:
    Solo - Ponorogo PP
    kalau liat di Fesbuk ada yang ngupload tabel perbandingan segala antara yang ngaku IMers dibandingin ama yang diklaim sebagai Karyawan Kantoran.. menurut aku mah sedikit "lebay".. kalau semua orang jadi IMers terus sapa yang jaga di Kantor Pos, Pegadaian atau billing W.U coba.. ??
     
    bimaap and infodeddy like this.
  16. geraeldo

    geraeldo Super Hero

    Joined:
    Apr 3, 2009
    Messages:
    2,279
    Likes Received:
    127
    Location:
    Sumatera Utara
    Merendahkan IMers sama jeleknya dgn merendahkan pekerja kantoran..
     
  17. dandyr

    dandyr Super Hero

    Joined:
    Oct 19, 2010
    Messages:
    4,472
    Likes Received:
    117
    Location:
    Don't Judge a Book by Its Cover
    balik ke masing-masing aja mah
     
  18. geraeldo

    geraeldo Super Hero

    Joined:
    Apr 3, 2009
    Messages:
    2,279
    Likes Received:
    127
    Location:
    Sumatera Utara
    Yup, setuju om.
    Kita punya role masingĀ². Gak perlu ngebandingin siapa lebih oke, toh kalo ane list kelebihan org gajian dibanding IMers bisa saja lebih banyak. :D
     
  19. gembel-intelek

    gembel-intelek Lurker

    Joined:
    Mar 29, 2009
    Messages:
    4,341
    Likes Received:
    907
    Location:
    New Coral
    karyawan negara kerjanya di dpr mpr :p
     
    Hartanto likes this.
  20. komikfox

    komikfox Super Hero

    Joined:
    May 18, 2010
    Messages:
    799
    Likes Received:
    67
    Location:
    gresik
    Memang harta bisa buat kita jadi rusak :komunis: semakin serakah, semakin bangga, semakin sombong. tanpa kita sadari virus itu menyebar ke diri kita saat kita semakin kaya dari bisnis online, dlu pas awal ngeblog dapet sehari cuma 1$ senengnya bukan main, target awal cuma 100$ / bulan, dan setelah kita mendapatkannya... target kita semakin tinggi, dan semakin tinggi. bner ga? ga pernah puas:lol: lalu kita pun mulai merasa wahh enak nih kerja bisnis online daripada kerja kantoran. muncul deh sifat suka ngeremehinnya :tidur:

    #ga semua orang begitu, cuma oknum, atau mungkin saya sendiri pelakunya:gembira:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

Share This Page